Peluncuran Indikator Indeks Pencegahan Korupsi Daerah MCP tahun 2025

admin 0

Bupati Wonosobo H. Afif Nurhidayat, S.Ag., didampingi oleh Sekda Kabupaten Wonosobo Drs. One Andang Wardoyo, M.Si., dan jajarannya mengikuti acara Peluncuran Indikator Indeks Pencegahan Korupsi Daerah MCP tahun 2025 pada hari Rabu, 5 Maret 2025 yang bertempat di Command Center Setda Kabupaten Wonosobo.


    Tags
  • Organisasi
  • Protokol Dan Komunikasi Pimpinan
  • Umum